Pages

5 Manfaat Dan Khasiat Utama Buah Lemon Untuk Kulit Wajah

Tuesday, April 12, 2016

Manfaat Lemon Untuk Kulit Wajah - Lawemas.com ~ Buah lemon merupakan salah satu buah yang menyerupai buah jeruk, namun memiliki rasa yang berbeda dan buah lemon itu rasanya masam sekali.Sehingga tidak banyak orang yang suka dengan buah lemon tersebut, tapi lemon ini sangat kaya akan manfaatnya bagi kesehatan kulit wajah terutama untuk perawatan kecantikan pada bagian wajah. Selain kaya akan khasiat dan manfaatnya lemon juga tergolong buah yang mahal harganya di bandingkan dengan jeruk.

Apakah anda ingin tahu apa saja khasiat dan manfaat lemon untuk kulit wajah?? Ulasan kali ini saya akan membahasnya untuk anda semua yang ingin tahu manfaat dan kegunaan lemon untuk kulit wajah kita. Sebenernya ada banyak sekali manfaat dari buah lemon tersebut, namun saya akan membahas 5 khasiat dan manfaat lemon untuk kulit wajah. Dan berikut ini diantarannya :

Manfaat dan khasiat Lemon Untuk Kulit Wajah

5 Manfaat Dan Khasiat Lemon Untuk Kulit Wajah


Lemon sangat berguna dan bermanfaat sekali bagi kulit wajah kita, sehingga anda perlu mengetahui semua manfaat dan khasiat dari buah lemon tersebut, selain dapat menambah wawasan, hal tersebut juga bisa anda praktekan pada wajah kita yang terlihat kusam akibat kotoran yang menempel.Tenang, buah ini tidak berbahaya...,jadi walapun mencoba juga akan aman-aman saja serta tidak mengganggu kesehatan kulit pada bagian wajah kita.
1. Mencerahkan dan Membuat Wajah Bersih Bersinar.

Salah satu manfaat dan khasiat lemon untuk wajah yaitu dapat mencerahkan wajah serta membuat wahah bersih bersinar. Ini adalah salah satu cara terbaik dan aman tentunya untuk mencerahkan wajah kita yang kusam. Regenerasi menjadi lebih optimal, sehingga sel-sel mati bisa terangkat, dan secara alami wajah kita akan putih bersih dan merona serta memancarkan cahaya. Caranya cukup mudah, potong dan peras lemon lalu campur dengan madu.Oleskan pada permukaan wajah atau gunakan sebagai masker, kemudian diamkan selama 15 menit dan bilas dengan air hangat. Cara ini dapat di lakukan secara teratur misalnya seminggu sekali atau lebih.

2. Membersihkan Muka Atau Penyumbat Pori.

Jika anda ingin wajah anda putih dan bersih, maka lemon ini dapat mengatasinya.Ambil lemon dan iris-iris, dan bil sarinya lalu oleskan pada wajah menggunakan cutton bud juga bisa.  Maka sari lemon ini akan bekerja untuk membersihkan kulit wahah secara evektif serta mengankat kotoran debu maupun penyumbat pori pada wajah kita dan menghilangkankotoran penyebab komedo atau jerawat. Dengan melakukan hal tersebut maka hal tersebut akan membuat wajah kita jadi bersih dan ini adalah salah satu manfaat dari lemon itu sendiri 

3.  Mengatasi Kulit Berminyak.

Apakah anda mengalami masalah tersebut atau kulit mudah sekali berminyak??" Maka anda bisa mengatasi kulit berminyak tersebut dengan lemon. Karena selain menceragkan dan membersihkan wajah, kandungan vitamin yang terdapat pada lemon juga mampu mengangkat minyak dari wajah kita. 

4. Memerahkan Bibir.

Ini adalah salah satu manfaat pada lemon yaitu dapat memerahkan bibir kita yang terlihat hitam.Kita ambil sari lemon tersebut kemudian oleskan pada bibir kita.Karena dengan cara tersebut bibir kita akan memerah tanpa harus memaksi lifstik atau lainnya.

5. Mengobati Atau Menghilangkan Jerawat.

Wajah anda jerawatan?? Segera atasi dengan lemon, salah satu khasiat lemon itu mampu menghilangkan jerawat yang terdapat pada wajah kita. Dengan cara ambil sarinta dan oles-pleskan pada wajah yang terdapat jerawat.Lalukan iniini setiap pagi dan sore, hasil akan tampak terlihat setelah seminggu. Jadi dalam seminggu, wajah jerawatan kita akan bersih dan cantik lagi.

Itulah 5 Khasiat Dan Manfaat Lemon Untuk Kulit Wajah yang bisa anda manfaatkan untuk proses perawatan kecantikan kulit wajah anda agar nampak putih bersih dan merona.Tidak perlu pergi kesalon, karena hal tersebut akan menghabiskan uang anda saja. Jika ingin memiliki wajah yang cantik atau bersih bersinar, tinggal manfaatkan saja khasiat dari buah lemon. Karena hanya dengan lemon pun anda bisa memiliki wajah tang cantik.

Subscribe your email address now to get the latest articles from us

 
Copyright © 2015. Usaha Sunnah.
Design by Agus Supriyadi. Published by Tagijek Travelr. Support by DAILYFASTNEWS.
Creative Commons License